Address
Jalan Mintarsih Barat III, RT. 04 RW. 01, Kel. Kalisegoro, Kec. Gunungpati, Semarang-Jawa Tengah
Phone
081363205858, 081241841124
Email
hoshikaryabarutama@gmail.com

Hakekat dan Ciri-ciri Pemagangan Jepang

Hakekat Pemagangan Kerja Jepang :

  1. Merupakan sub sistem pelatihan kerja dalam rangka pembinaan SDM.
  2. Dilakukan melalui jalur alih pengalaman di tempat kerja.
  3. Guna memenuhi kebutuhan tenaga kerja terampil dan kompeten bagi pasar kerja.
  4. Dibawah bimbingan pekerja senior (Instruktur).
  5. Antara peserta dan penyelenggara (perusahaan/instansi) terikat suatu kontrak pemagangan.
  6. Program disusun berdasarkan Standar Kualifikasi Keterampilan atau kebutuhan.
  7. Cara efektif dan efisien untuk  menyiapkan tenaga terampil   dan kompeten.
  8. Mengharapkan peran aktif

Ciri-ciri Pemagangan Kerja Jepang :

  1. Mengutamakan manfaat pengalaman kerja ditempat kerja nyata.
  2. Langsung terkait/berhubungan dengan kebutuhan tenaga kerja.
  3. Peserta diseleksi berdasar kriteria yang dipersyaratkan.
  4. Dilaksanakan berdasar kontrak / perjanjian pemagangan.
  5. Peserta dimungkinkan memperoleh imbalan jasa / tunjangan magang / uang saku.
  6. Pemagang memperoleh keterampilan dan kompetensi melalui alih keterampilan dari karyawan  senior.
  7. Peserta yang lulus diberikan sertifikat pemagangan (JITCO dan Perusahaan).